RSS
Facebook
Twitter

Selasa, 28 Februari 2012

The Farewell


Perpisahan seringkali terasa menyakitkan dan menyedihkan.

Terutama jika yang meninggalkan kita adalah orang-orang yang terdekat dengan kita seperti keluarga.
Juga orang-orang yang memiliki kesan tersendiri seperti sahabat yang bertahun-tahun bersama.

Allah.
Dia-lah Tuhan yang berkuasa atas segala sesuatu.
Termasuk perpisahan ini.

Hei, coba lihat ke belakang.
Tak mungkin ada perpisahan jika tidak ada pertemuan bukan?
Pertemuan-perpisahan adalah sebuah siklus.
Siapa yang memiliki kesan selama dalam pertemuan, maka dialah orang yang beruntung karena dia termasuk orang yang bersyukur dengan memaknai setiap yang dilakukan dalam setiap pertemuannya itu.
Namun akhirnya, ketika perpisahan itu datang maka boleh jadi dialah yang paling merasa sedih.

Perpisahan bukanlah sebuah akhir, namun ini adalah sebuah awal dari rencana Allah yang lebih baik untuk kita.
Jangan pernah menyesal akan adanya pertemuan karena berpikir pasti nantinya berpisah.
Yang terpenting adalah memaknai setiap pertemuan dan tidak melupakan setiap kenangan setelah adanya perpisahan.





Not necessarily gets downcast,
Akabara Hikari ^^



0 komentar:

  • Authoress

    Foto Saya
    Kuningan, Jawa Barat, Indonesia
    Seseorang yang sedang berjuang mempertahankan hidupnya dan mewujudkan mimpi-mimpinya.
  • Hi, Friends!

  • Followers